Daftar Provinsi Miskin Di Indonesia

By 16.50



Menteri Sosial (Mensos), Salim Segaf Al Djufri, cukup prihatin melihat berita terbaru tentang angka kemiskinan di Lagoi Kepri mencapai 131.221 jiwa (Data BPS Maret 2012). 

Angka ini kata dia harus jadi perhatian serius pemerintah daerah, karena sudah diatas rata-rata angka kemiskinan nasional. Dampak dari pergerakan urbanisasi ke kota besar yang tidak diimbangi dengan percepatan pembangunan dan pemberdayaan sumber daya manusia indonesia menjadi salah satu faktor peningkatan kemiskinan yang sangat cepat.

Berikut daftar angka kemiskinan di Indonesia sesuai data BPS Maret 2012 :
Propinsi
Jumlah Penduduk Miskin (000)
Kota
Desa
Kota+Desa
Aceh
171.80
737.20
909.00
Sumatera Utara
669.20
738.00
1,407.20
Sumatera Barat
127.80
276.90
404.70
Riau
148.20
334.90
483.10
Jambi
103.50
168.20
271.70
Sumatera Selatan
388.70
668.40
1,057.00
Bengkulu
93.70
218.00
311.70
Lampung
239.10
1,014.80
1,253.80
Bangka Belitung
25.10
46.20
71.40
Kepulauan Riau
108.50
22.70
131.20
DKI Jakarta
363.20
-
363.20
Jawa Barat
2,576.10
1,901.40
4,477.50
Jawa Tengah
2,001.10
2,976.20
4,977.40
DI Yogyakarta
305.90
259.40
565.30
Jawa Timur
1,630.60
3,440.30
5,071.00
Banten
333.00
319.80
652.80
Bali
91.40
77.30
168.80
Nusa Tenggara Barat
433.30
419.30
852.60
Nusa Tenggara Timur
115.50
897.10
1,012.50
Kalimantan Barat
80.40
282.90
363.30
Kalimantan Tengah
32.40
115.70
148.00
Kalimantan selatan
58.20
131.70
189.90
Kalimantan Timur
95.20
158.10
253.30
Sulawesi Utara
74.40
114.70
189.10
Sulawesi Tengah
61.20
357.50
418.60
Sulawesi Selatan
129.20
696.60
825.80
Sulawesi Tenggara
31.60
284.80
316.30
Gorontalo
16.60
170.40
186.90
Sulawesi Barat
28.20
132.30
160.50
Maluku
58.50
291.80
350.20
Maluku Utara
7.60
84.20
91.80
Papua Barat
14.00
216.00
230.00
Papua
34.30
932.30
966.60
Indonesia
10,647.20
18,485.20
29,132.40















Data statistik dari BPS ini dapat menjadi acuan untuk pemerintah Indonesia dan masyarakat Indonesia agar dapat secara bersama- sama mengentaskan kemiskinan di indonesia

You Might Also Like

0 komentar